Pendidikan

Pawai Pembangunan Ramaikan HUT RI di Kecamatan Gantung

Gantung, Diskominfo SP Beltim – Wakil Bupati Belitung Timur (Wabup Beltim) Khairil Anwar menyaksikan pawai pembangunan dalam rangka meramaikan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-79 Kemerdekaan Republik Indonesia (RI) di panggung kehormatan di Jl. Husni Thamrin Pasar Gantung,...

Meriahkan HUT RI Dindik Gelar Lomba 17-an

Manggar, DiskominfoSP Beltim – Dinas Pendidikan Kabupaten Belitung Timur menggelar Lomba Duet Karaoke dan Memasak Makanan Khas Belitong Gangan. Lomba ini untuk memeriahkan Peringatan Hari Ulang Tahun ke-79 Kemerdekaan Republik Indonesia. Lomba diikuti kurang lebih 90...

Jaksa Masuk Sekolah, Bangun Kesadaran Hukum Para Pelajar di Beltim

Manggar, Diskominfo SP Beltim--- Guna meningkatkan kesadaran hukum kepada warga negara khususnya para pelajar, Kejaksaan Negeri Belitung Timur (Beltim) melaksanakan program Jaksa Masuk Sekolah meliputi kegiatan Penerangan dan Penyuluhan Hukum, di SMK Negeri 1 Manggar,...

Gandeng Dindik dan Kemenag, Dinkes Beltim Inisiasi Aksi Gizi Serentak

Manggar, Diskominfo SP Beltim – Menggandeng Dinas Pendidikan (Dindik) dan Kementerian Agama (Kemenag) Kabupaten Belitung Timur (Beltim), Dinas Kesehatan (Dinkes) Beltim menginisiasi pelaksanaan kegiatan Aksi Gizi Serentak, bertempat di SMP N 1 Manggar, Senin...